Kalau kamu akan merayakan pesta halloween di rumah atau bahkan di rumah teman, jangan lupa ya untuk meriahkan pesta kamu dengan makanan-makanan bertemakan halloween. Jangan bingung harus membuat makanan halloween seperti apa, berikut resep makanan halloween yang bisa kamu coba di rumah!
1. Pumpkin Cake
Bukan halloween kalau misalnya nggak ada pumpkin cake, yuk makananya langsung saja bikin pumpkin cake seperti tips dan resep pada video ini!
2. Bloody Broken Glass Cupcake
Seperti cupcake dengan saus darah, kamu juga bisa membuat cupcake yang menyeramkan ini di rumah lho dan lihat bagaimana cara membuatnya di video ini!
3. Graveyard Pudding
Makanan dengan tema kuburan juga bisa membuat suasana halloween semakin menyenangkan. Yuk coba bikin dan lihat bagaimana cara membuatnya di video ini!
4. Halloween Cake Pops
Cake pops yang mudah disantap pasti menjadi incaran saat pesta halloween. Apalagi kalau cake pops nya bertemakan halloween, pasti makin banyak yang suka. Jangan bingung bagaimana cara membuatnya, yuk langsung simak di video ini!
5. Spooky Spaghetti
Makan spaghetti yang bisa saja sih, mungkin kamu sudah bosan ya! Cobain deh makan spooky spaghetti yang menyeramkan namun juga enak seperti pada video resep ini.
6. Squid Ink Pasta
Pasta berwarna hitam pun sangat cocok untuk dimakan dan disajikan saat halloween. Daripada kamu penasaran bagaimana cara membuat pasta hitam, yuk langsung saja lihat video ini!