Qraved
Open in the Qraved app
OPEN
No. 1 Food App for Indonesia
Follow us
Log in to Qraved to connect with people who love food.

Follow Us

For fresh content everyday

Dining out? You can ask us for recommendations!

Click to chat+6221 292 23070Operational Hours: 11AM-2PM
Download The App

5 Spot Makan dengan View Mengagumkan yang Lagi Hits Banget di Bandung

5 Spot Foto Yang Lagi Happening Di Bandung1
D'Dieuland
Tak lengkap rasanya kalau pas jalan-jalan ke Bandung tidak sekalian foto-foto buat di-upload di Instagram. Serunya lagi, selalu ada tempat-tempat baru di Bandung yang siap kamu eksplor. Buat cari tahu info kuliner lainnya, pastikan kamu sudah download Qraved app.
2
Photo Source:  Rabbit Town
Datang ke area wisata ini kamu bakal menemukan banyak sekali spot foto yang tersedia. Mulai dari area outdoor, area indoor, juga aneka satwa yang siap jadi pemanis fotomu. Setelah
3
Photo Source:  bandungfoodie
Ini dia sebuah ikon nongkrong yang sekarang sedang hits di Bandung. Berada di kawasan Punclut, Dago Bakery punya monumen buatan yang jadi spot keren buat foto-foto. Sambil duduk santai menikmati suasananya yang menenangkan, kamu bisa pesan aneka makanan spesial.
4
Photo Source:  D'Dieuland
Kulineran sambil menantang adrenalin siapa takut? Di sini kamu bisa santai sambil menikmati asrinya pemandangan pepohonan di Punclut. Asyiknya lagi, ada arena bermain sambil duduk santai dan menikmati sajian menu-menu ringan. Untuk masuk ke area ini kamu perlu membayar tiket masuk Rp10-15 ribu per orang.
5
Photo Source:  foodgallerybdg
Sebuah restoran dengan desain yang elegan dan mempesona ini sengaja dibuat berada di samping kolam infinity pool. Nggak heran tempat ini jadi tempat favorit buat nongkrong anak gaul Bandung. Suasana sekitar yang masih asri juga bikin kamu makin betah nongkrong di sini.
6
Photo Source:  boaalbar
Sambil menikmati kelezatan steak di Dago Pakar, kamu bisa menuju lantai atas dimana ada spot foto keren dengan latar view kota Bandung yang mengagumkan. Selain steaknya, kamu juga bisa aneka menu-menu Indonesia.