MenuSee full menu >
PhotosSee all photos >
- Cemara Hotel, Jl. KH Wahid Hasyim No. 69
- Phone 021 3147587
- Opening HoursMon - Sun 10:00 - 14:00, 18:00 - 22:00
- Claim this restaurant
Reviews of Sushi MatsuSee all reviews >
4.0
7 ratings
Della Medina
0 photos
0 reviews6 Kreasi Menu Salmon Unik yang Nggak Itu-itu Aja
Wah liat gambarnya saja sudah bikin ngiler ya? Makanya daripada penasaran, langsung saja cobain Dry Salmon Ramen. Ramen dengan tektur yang kenyal dan dipadukan dengan beberapa potongan daging salmon yang lembut dan empuk bikin lidah nagih. Apalagi ditambahkan dengan telur setengah matangnya, duh ngiler banget!
Karina Marpaung
0 photos
0 reviews5 Restoran Sushi yang Diam-diam Punya Sajian Dessert Super Mantap
Kunjungan di Sushi Matsu tentu tak akan terasa lengkap jika lidah belum menyentuh kenikmatan marshmallow ice cream. Sebelum memutuskan untuk memesan hasil perpaduan tekstur kenyal marshmallow dan berbagai varian rasa es krim, seperti green tea, stroberi, vanilla chip, dan cokelat ini, pastikan kamu telah mengantongi uang sebesar Rp40.000.
Della Medina
0 photos
0 reviews5 Salmon Sushi di Jakarta yang Nikmatnya Melumer di Mulut
Kalau kamu penasaran dengan berbagai menu salmon suhi yang ada di sini, kamu coba saja pesan Gomoku Salmon sushi. Satu sajian sushinya disajikan dengan 5 macam salmon sushi dengan topping yang beragam. Kamu harus menyiapkan uang sebesar Rp 138 ribu untuk bisa merasakan kelezatannya.
Della Medina
0 photos
0 reviews5 Sushi Hits di Jakarta yang Disajikan Unik di Atas Tangga
Gomoku Hana Sushi dan Gomoku Salmon Sushi bisa jadi pilihan untuk makan sushi yang disajikan di atas tangga. Gomoku Hana Sushi dibanderol dengan harga Rp 140 ribu sedangkan untuk Gomoku Salmon Sushi dibanderol dengan harga Rp 138 ribu. Oishi!
Sharima Umaya
0 photos
0 reviewsUltimate Guide: 16 Sushi Terbaik di Ibu Kota
Sushi Matsu memiliki 2 cabang di ibu kota - di Menteng serta di Serpong. Cabang Menteng banyak dituju karena letaknya di pusat ibu kota.
Berhubung Jakarta Pusat kurang banyak restoran sushinya, kehadiran Sushi Matsu menjadi angin segar di tengah restoran-restoran yang telah terlebih dahulu berdiri.
Highlight dari menu di Sushi Matsu adalah berbagai macam premium sushi! Sebut saja beberapa diantaranya: Hotate Negitoro Ikura (75K), Amaebi Beef Hotate Ikura (98K), dan Amaebi Hotate Negitoro Ikura (75K)! Uniknya lagi, penyajian sushi apabila kamu memesan dalam jumlah banyak akan ditaruh di stairs.
Della Medina
0 photos
0 reviews5 Spot Makan Unagi yang Bikin Nagih
Makan unagi di sini, kamu bakalan terpuaskan banget dengan ukurannya yang cukup besar. Unaginya yang lembut terasa sangat mantap ketika disantap dengan nasinya yang pulen. Makin lezat lagi kalau kamu menambahkan black tobiko dalam porsi unagimu. Kamu akan dibuat jatuh cinta dengan daging unaginya yang lembut, manis, dan asik dalam satu suapan. Mantap kan?
Sharima Umaya
0 photos
0 reviewsGourmet Guide: 7 Spot Nikmati Menu Jepang sampai Bavaria di Menteng
Kuliner asal Negeri Sakura memang tidak ada matinya, terbukti dengan kemunculan restoran Jepang yang tak henti-henti.
Daerah Menteng pun tidak mau ketinggalan dengan munculnya Sushi Matsu. Restoran ini pun mengikuti tren Truffle Gyudon (98K) yang banyak bermunculan di restoran Jepang. Kamu pun bisa menambah Foie Gras dengan membayar additional charge 70K.
Bagi yang tetap ingin mencicipi ikan-ikan segar, kamu bisa memesan Bara Chirashi (118K) dengan berbagai macam topping yang pas disajikan saja sudah dijamin bikin kamu ngiler!